Lirik Lagu dan Terjemahan NSYNC - Bye Bye Bye OST Deadpool and Wolverine Viral Jadi Tren Dance Challenge di Medsos

Jumat 06 Sep 2024, 13:25 WIB
Viral jadi tren dance challenge di medsos, ini lirik lagu dan terjemahan NSYNC - Bye Bye Bye. (Tangkapan layar Tiktok/edit: Raihan Ali)

Viral jadi tren dance challenge di medsos, ini lirik lagu dan terjemahan NSYNC - Bye Bye Bye. (Tangkapan layar Tiktok/edit: Raihan Ali)

POSKOTA.CO.ID - Lagu yang dipopulerkan oleh NYSNC dengan judul Bye Bye Bye kembali viral di medsos setelah menjadi Original Soundtrack (OST) pada film Deadpool dan Wolverine.

Film keluaran Marvel Cinematics Universe (MCU) pada 24 Juli 2024 tersebut menjadikan lagu ini menjadi ikonik didalam produksinya.

Lagu yang dirilis pada 11 Januari 2000 tersebut sedang digemari oleh para netizen diberbagai platform sosial media seperti Tiktok dan Instagram.

Hasil karya boyband asal Amerika Serikat  (AS) masuk ke daftar lagu viral dan sudah didengarkan sebanyak lebih 598 juta kali hingga Agustus 2024.

Pada film MCU tersebut dapat sebuah adegan unik di mana sang tokoh utama yaitu Deadpool dance atau menari yang diiringi dengan lagu tersebut sambil melawan penjahat.

Dengan tersebut diambil dari adaptasi gerakan yang dilakukan oleh boyband NSYNC pada video klipnya.

Hal ini pun menjadi viral dan diikuti oleh para netizen untuk challenge pada akun sosial media pribadi mereka.

Diketahui lagunya dipilih karena pada film yang turut menghadirkan tokoh utama lainnya yaitu Wolverine telah digunakan. Tepatnya pada film X-Men 2 (2003).

Tren Dance Bye Bye Bye Viral di Tiktok

Salah satu influencer yang menggunakan lagu NSYNC - Bye Bye Bye ini adalah Azizah MRDS.

Pada akunya ia dengan terampil mengikuti setiap gerakan yang dilakukan oleh Deadpool dan viral di Tiktok.

Hingga saat ini video yang diunggah tersebut telah ditonton oleh lebih dari 400 ribu penonton dengan jumlah like 24,5 ribu.

Berita Terkait
News Update