Prediksi Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Taktik Terbaik Akan Dilakukan Shin Tae Yong!

Kamis 05 Sep 2024, 18:01 WIB
Prediksi Timnas Indonesia vs Arab Saudi. (Instagram/@timnasindonesia)

Prediksi Timnas Indonesia vs Arab Saudi. (Instagram/@timnasindonesia)

Pastinya, Shin Tae Yong bersama staf kepelatihan Timnas Indonesia sudah mempersiapkan beberapa taktik untuk mengantisipasi permainan Arab Saudi.

Prediksi Skor Timnas Indonesia vs Arab Saudi

Timnas Indonesia 1-1 Arab Saudi

Prediksi Susunan Pemain

Timnas Indonesia (3-5-2): Maarten Paes (GK), Sandy Walsh, Jay Idzes, Rizky Ridho, Asnawi Mangkualam, Calvin Verdonk, Nathan Tjoe-A-On, Thom Haye, Marselino Ferdinan, Ragnar Oratmangoen, Rafael Struick.

Pelatih: Shin Tae-yong

Arab Saudi (3-5-2): Al Owais (GK), Al Bulayhi, Ali Lajami, Al Ghannam, Nasser Al Dawsari, Al Juwayr, Al Khaibari, Mohamed Kanno, Saud Abdulhamid, Salem Al Dawsari, Saleh Al Shehri.

Pelatih: Roberto Mancini

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi

https://www.visionplus.id/webclient/#/

https://www.rctiplus.com/tv/rcti

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update