Info Loker BUMN Terbaru 2024, Bank BRI Buka Pendaftaran untuk Posisi Junior Assciate Mantri dan Relationship Manager Dana Transaksi, Simak Kriteria dan Wilayah Penempatannya di Sini!

Kamis 05 Sep 2024, 18:55 WIB
Cek info loker BUMN terbaru 2024. Ini kriteria dan wilayah penempatannya! (BRI Indonesia)

Cek info loker BUMN terbaru 2024. Ini kriteria dan wilayah penempatannya! (BRI Indonesia)

Melaksanakan kegiatan identifikasi potensi dan kompetisi bisnis dana, pemasaran terpadu (Integrasi Banking Solution) dan monitoring portofolio dana serta jasa bank lainnya.

  • Lokasi Penempatan RO Denpasar:

Amlapura, Atambua, Bajawa, Bangli, Denpasar, Dompu, Ende, Gianyar, Kalabahi, Kediri, Tabanan, Kefamenanu, Kupang, Kuta, Larantuka, Labuan Baji, Mataram, Maumere, Negara, Praya, Raba Bima, Ruteng, Selong, Semarapura, Singaraja, Soe, Sumbawa Besar, Tabanan, Ubud, Waikabubak, dan Waingapu.

Kualifikasi Kandidat:

  • Pendidikan minimal S.1 dari Universitas/Perguruan Tinggi dengan IPK minimak 2.75 (skala 4)
  • Usia maksimal 25 tahun (belum berulang tahun ke-26 pada saat seleksi awal) bagi Fresh Graduate, dan usia maksimal 30 tahun (belum berulang tahun ke-31 pada saat seleksi awal) bagi yang memiliki pengalaman kerja di bidang Perbankan dan/atau Marketing minimal 1 tahun.
  • Berkelakuan baik yang dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  • Mampu berkomunikasi dengan baik
  • Menyukai tantangan dan memiliki network yang luas
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Unit Kerja BRI
  • Diutamakan berdomisili di Unit Kerja setempat

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update