Kaesang Pangarep Menghilang Pasca Skandal Jet Pribadi, Ernest Prakasa: Ya Bikin Wawancara Bohongan Sama Wartawan!

Selasa 03 Sep 2024, 14:23 WIB
Ernest Prakasa senggol kelakuan anak Presiden Jokowi mengenai penggunaan jet pribadi. (Instagram/Ernest Prakasa)

Ernest Prakasa senggol kelakuan anak Presiden Jokowi mengenai penggunaan jet pribadi. (Instagram/Ernest Prakasa)

Keseriusan dan independensi KPK ditegaskan Masinton diuji dalam mengusut masalah skandal jet pribadi yang menyeret keluarga presiden tersebut.

"Untuk itu, KPK harus membuktikan taji pemberantasan korupsi tidak hanya tajam ke bawah dan tumpul ke atas alias pandang bulu," tegasnya.

Berita Terkait
News Update