Ini 3 Daftar Apk Game Penghasil Uang, Kamu Bisa Klaim Saldo Dana Rp200.000 Perhari

Selasa 03 Sep 2024, 22:12 WIB
Ilustrasi apk game penghasil uang. (Poskota/Dzikri)

Ilustrasi apk game penghasil uang. (Poskota/Dzikri)

POSKOTA.CO.ID - Berikut ini daftar apk game penghasil uang, kamu bisa klaim saldo dana sebesar Rp200.000 per hari.

Siapa yang tak ingin bermain game tetapi mendapat bayaran? Hal ini menjadi mungkin, sebab banyak aplikasi game yang menawarkan pendapatan pada penggunanya.

Selain mendapatkan hiburan, kamu juga bisa mengumpulkan pundi-pundi rupiah. Biasanya metode pembayaran yang digunakan ialah dompet elektronik seperti DANA atau GoPay, dan PayPal.

Namun ada juga yang menawarkan hadiah berupa uang tunai, pulsa atau voucer belanja. Saat bermain, pengguna biasanya diberikan imbalan sebuah koin.

Setelah koin terkumpul dalam nilai tertentu, nantinya koin tersebut dapat ditukarkan ke berbagai hadiah yang tersedia.

3 Daftar Apk Game Penghasil Uang

Berikut ini tiga daftar apk game penghasil uang yang bisa kamu mainkan dan telah mendapat review membayar, yaitu:

XWorld

Aplikasi ini dikembangkan oleh X World Lab dan mulai digandrungi sebab penggunanya bisa menghasilkan uang dengan bermain game.

Game yang tersedia juga tidak sulit dimainkan, setiap memainkan permainan pengguna akan diberi sebuah koin dengan tenaga blockchain.

Selain itu untuk mendapatkan lebih banyak koin, pengguna bisa ‘memelihara’ hewan. Semakin tinggi level hewan peliharaan, maka semakin banyak koin yang didapat.

Metode pembayaran aplikasi ini menggunakan e-wallet DANA, OVO dan GoPay. Pengguna juga bisa menarik uangnya kapan saja.

MAGER

Aplikasi ini dikembangkan oleh SIDJI Studio, untuk menghasilkan uang di aplikasi ini pengguna perlu memainkan permainan sederhana.

Berita Terkait
News Update