NIK di E-KTP Ini Terverifikasi Terima Saldo Dana Subsidi Pemerintah Rp2.400.000 Alokasi September-Oktober 2024, Cek Status Bansos di Sini

Senin 02 Sep 2024, 14:42 WIB
Cek bansos Kemensos sekarang bagi NIK E-KTP yang terverifikasi menerima saldo dana subsidi pemerintah PKH dan BPNT Rp2.400.000 alokasi September-Oktober 2024. (Poskota/Audie Salsabila Hariyadi)

Cek bansos Kemensos sekarang bagi NIK E-KTP yang terverifikasi menerima saldo dana subsidi pemerintah PKH dan BPNT Rp2.400.000 alokasi September-Oktober 2024. (Poskota/Audie Salsabila Hariyadi)

Secara rutin Kemensos menyalurkan bansos PKH tiap 3 bulan sekali dan BPNT tiap 2-3 bulan sekali karena ini merupakan program reguler. 

Pencairan kedua bansos ini diberikan kepada KPM yang telah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS). 

Pada PKH, terdapat empat tahap dalam setahun untuk penyaluran dananya dengan besaran dana yang berbeda-beda untuk tiap kategorinya. 

Sedangkan BPNT sebulan mendapatkan Rp200.000. Bila dicairkan tiap 2-3 bulan sekali, maka bisa menerima Rp400.000-Rp600.000. 

Keduanya dalam setahun menerima Rp2.400.000, untuk PKH hanya untuk kategori lansia dan penyandang disabilitas saja. 

DISCLAIMER: Penerimaan dana bansos harus dari keluarga tidak mampu yang memenuhi syarat dan mengikuti serangkaian pendaftarannya. Setelah itu cek status penerimaannya. Gunakan dana bantuannya dengan sebaiknya-baiknya.

Itulah dia penjelasan mengenai cek bansos Kemensos sekarang bagi NIK E-KTP yang terverifikasi menerima saldo dana subsidi pemerintah PKH dan BPNT Rp2.400.000 alokasi September-Oktober 2024. Semoga membantu.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update