Sherina Munaf Hapus Foto Pernikahannya di Instagram, Netizen Ramai Beri Dukungan untuk Baskara Mahendra

Minggu 01 Sep 2024, 14:09 WIB
Sherina Munaf Hapus Foto Pernikahannya di Instagram, Netizen Ramai Beri Dukungan untuk Baskara Mahendra (Foto/Instagram: @wesheraiser)

Sherina Munaf Hapus Foto Pernikahannya di Instagram, Netizen Ramai Beri Dukungan untuk Baskara Mahendra (Foto/Instagram: @wesheraiser)

Sebelum rumag tangga Sherina dan Baskara diisukan retak, keduanya memang kerap kali mengunggah momen kebersamaannya ke akun Instagram mereka masing-masing.

Namun, banyak warganet yang berspekulasi bahwa akhir-akhir ini keduanya sudah tidak lagi menunjukkan keharmonisan rumah tangga mereka ke publik.

Sebagaimana yang diketahui, Sherina Munaf dan Baskara Mahendra resmi menikah pada 3 November 2020. Pernikahan mereka berlangsung sederhana di tengah pandemi Covid-19, dan hanya dihadiri oleh keluarga dekat.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update