POSKOTA.CO.ID - Terdapat tiga cara mudah klaim saldo DANA gratis hingga Rp250.000 yang akan langsung cair otomatis ke akun dompet elektronik Anda. Simak selengkapnya di sini.
Saat ini, ada berbagai cara yang ditawarkan melalui internet cara mendapatkan saldo DANA secara cuma-cuma dengan mudah dan bahkan menyenangkan.
Tak heran jika pengguna internet kini semakin melek teknologi selain dimanfaatkan untuk mendapatkan informasi setiap harinya, tetapi juga untuk mendapatkan uang saku tambahan.
Salah satu dari sekian banyaknya aplikasi penghasil uang, DANA sebuah aplikasi dompet digital yang memudahkan penggunanya dalam melakukan transaksi online.
Selain mempermudah sebagaimana fungsinya, ternyata aplikasi tersebut juga memberikan keuntungan untuk para pengguna setianya.
Setidaknya ada tiga fitur yang dapat digunakan oleh penggunanya untuk mendapatkan keuntungan selain saldo DANA gratis.
Lantas, apa saja tiga cara atau tiga fitur yang dapat dimanfaatkan oleh pengguna untuk klaim saldo DANA gratis? Simak caranya di sini.
Cara Klaim Saldo DANA Gratis
Syarat pertama yang harus Anda lakukan yakni memiliki aplikasi DANA yang dapat diunduh melalui PlayStore atau AppStore secara gratis.
Apabila belum memiliki akun, silahkan lakukan registrasi akun dengan menggunakan nomor telefon yang aktif. Jika sudah, ini dia 3 cara klaim saldo DANA:
1. Ikuti Promo dan Event
DANA seringkali mengadakan sebuah event dengan membagikan hadiah kepada para penggunanya di momen-momen tertentu.
Tidak hanya akan mendapatkan uang saku tambahan tetapi juga ada voucher, cashback hingga undian yang akan didapatkan oleh pengguna.