JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Cek dompet elektronik kamu ikut program Prakerja gelombang 71.
Pihak penyelenggara Prakerja akan menyalurkan insentif tahap pertama bagi peserta yang sudah menyelesaikan semua tahap ikut program Prakerja gelombang 71.
Cek dompet elektronik kamu seperti aplikasi DANA, OVO atau Gopay.
Sebab melalui website resmi Prakerja menyebutkan untuk proses pencarian insentif tahap pertama.
Akan dimulai dari hari Senin sampai hari Jumat.
Jadi siap-siap untuk cek secara berkala.
Insentif Prakerja tahap pertama ini diberikan bagi peserta yang ikut program Prakerja.
Mulai dari ikut pendaftaran, lolos seleksi, dapat pelatihan kerja, lalu terakhir menyambungkan rekening bank atau dompet elektronik.
Bagi masyarakat bisa ikut program Prakerja gelombang 72 yang sebentar lagi akan dibuka pendaftarannya.
Diperkirakan pendaftaran Prakerja gelombang 72 dibuka awal bulan September mendatang.