Contoh Latihan Soal CPNS Terbaru 2024 Lengkap dengan Kunci Jawaban, Tips Lolos SKD dengan Mudah

Selasa 27 Agu 2024, 12:42 WIB
Contoh latihan soal CPNS 2024 terbaru lengkap dengan kunci jawaban. (Edited by Risti Ayu Wulansari/POSKOTA)

Contoh latihan soal CPNS 2024 terbaru lengkap dengan kunci jawaban. (Edited by Risti Ayu Wulansari/POSKOTA)

1. Teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dibacakan oleh Ir. Soekarno pada tanggal: 

a. 17 Agustus 1945
b. 18 Agustus 1945
c. 19 Agustus 1945
d. 20 Agustus 1945

Jawaban: a. 17 Agustus 1945

2. Pancasila sebagai dasar negara Indonesia pertama kali dirumuskan oleh..

a. Soekarno
b. Mohammad Hatta
c. Muhammad Yamin
d. Soepomo

Jawaban: a. Soekarno

3. Lambang negara Indonesia, Garuda Pancasila, menggambarkan..

a. Kekuatan dan keadilan
b. Kebijaksanaan dan kekuatan
c. Persatuan dan kemerdekaan
d. Kedaulatan dan keadilan

Jawaban: c. Persatuan dan kemerdekaan

4. Bhinneka Tunggal Ika adalah semboyan negara Indonesia, Yang artinya..

a. Berbeda-beda tetapi tetap satu
b. Satu untuk semua
c. Semua untuk satu
d. Satu bangsa satu bahasa

Jawaban: a. Berbeda-beda tetapi tetap satu

Berita Terkait

News Update