Siap Dapat Saldo Dana Insentif Prakerja Rp700.000? Simak Jadwal dan Cara Mencairkannya ke Dompet Elektronik Milikmu

Senin 26 Agu 2024, 16:38 WIB
Ini jadwal dan cara mencairkan saldo dana insentif Kartu Prakerja untuk dapat Rp700.000. (Foto: Canva/Edited By Fia Afifah)

Ini jadwal dan cara mencairkan saldo dana insentif Kartu Prakerja untuk dapat Rp700.000. (Foto: Canva/Edited By Fia Afifah)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Selamat untuk kamu yang lolos seleksi Kartu Prakerja dan akan dapat benefit saldo dana pelatihan Rp3.500.000 dan dana insentif Rp700.000 yang cair terpisah ke dompet elektronik.

Jika dana pelatihan hanya bisa digunakan untuk membeli peltahina, namun insentif Prakerja Rp700.000 bisa digunakan untuk keperluan pribadi kamu.

Dana Insentif Kartu Prakerja Cair Berapa Kali?

Melansir laman resmi Kartu Prakerja, dana insentif hanya diberikan kepada peserta yang menyelesaikan pelatihan pertama, mengisi rating, ulasan dan menyambungkan rekening bank atau dompet elektronik.

Dana insentif nantinya akan diberikan secara non-tunai dengan cara ditransfer ke rekening bank atau akun e-wallet atau dompet elektronik yang telah didaftarkan.

Benefit Kartu Prakerja

Nantinya, seluruh peserta Kartu Prakerja akan memperoleh total nilai manfaat atau benefit sebesar Rp4.200.000, dengan rincian sebagai berikut:

- Dana pelatihan Rp3.500.000

- Dana insentif biaya mencari kerja sebesar Rp600.000 yang cair satu kali

- Dana Insentif pengisian survei evaluasi sebesar Rp50.000 yang cair paling banyak 2 kali.

Dana insentif Kartu Prakerja 2024 berbeda dengan skema sebelumnya, yaitu peserta mendapat biaya pelatihan sebesar Rp1.000.000.

Kemudian dana insentif setelah pelatihan Rp2.400.000 yang diberikan sebanyak empat kali selama empat bulan atau Rp600.000 per bulan, dan insentif survei sebesar Rp150.000.

Tahapan Pencairan Insentif Prakerja

Jika kamu dinyatakan lolos seleksi dan menjadi peserta Kartu Prakerja, kamu akan menerima dana insentif biaya mencari kerja setelah:

Berita Terkait

News Update