3. Masukkan Nama Lengkap Sesuai KTP
Setelah mengisi data alamat, langkah berikutnya adalah memasukkan nama lengkap Anda sesuai dengan yang tertera pada Kartu Tanda Penduduk (KTP).
4. Masukkan Kode "Captcha" yang Tersedia
Untuk memastikan bahwa pengecekan dilakukan oleh manusia dan bukan oleh bot, situs web akan meminta Anda untuk memasukkan kode “Captcha” yang tersedia.
5. Pilih “Cari Data”
Setelah semua data telah dimasukkan dengan benar, langkah terakhir adalah menekan tombol "Cari Data". Situs web kemudian akan memproses permintaan Anda dan menampilkan hasilnya.
Dengan melakukan pengecekan secara rutin, Anda dapat memastikan data terdaftar dalam penerima dan berhak mendapatkan saldo dana bansos PKH sesuai kategori yang ditetapkan Pemerintah.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.