Jangan Keliru! Begini Cara Membeli E-Materai untuk Daftar CPNS 2024, Simak Persyaratan Dokumennya

Rabu 21 Agu 2024, 08:47 WIB
Beli e-materai untuk dokumen pendaftaran CPNS 2024. (Poskota/Huriyyatul Wardah)

Beli e-materai untuk dokumen pendaftaran CPNS 2024. (Poskota/Huriyyatul Wardah)

Jika ini pertama kali Anda membeli e-materai, bisanya Anda perlu mendaftar dan membuat akun. Ikuti seluruh petunjuk untuk mengisi data diri dan verifikasi akun.

3. Pilih Jenis dan Jumlah E-Materai

Jika akun Anda sudah bida digunakan, selanjutnya pilih jenis e-materai yang sesuai dengan kebutuhan dokumen Anda. Materai yang disediakan biasanya mulai dari materai 10.000.

4. Lakukan Pembayaran

Setelah memilih materai yang sesuai dengan kebutuhan Anda, lakukan pembayaran sesuai dengan metode yang tersedia di situs atau aplikasi.

Pembayaran dapat dilakukan melalui transfer bank, kartu kredit, atau metode pembayaran digital lainnya.

5. Terapkan E-Materai pada Dokumen

Siapkan dokumen yang membutuhkan pembubuhan materai, lalu pasangkan e-materai ke dalam dokumen yang memerlukan materai sesuai petunjuk yang disediakan oleh situs atau aplikasi.

Dengan menggunkan e-materai bisa lebih cepat dan praktis dibandingkan dengan membeli materai fisik di kantor pos atau toko.

Selain itu, penggunaan e-materai bisa mengurangi risiko pemalsuan materai karena sistem yang dikelola secara elektronik.

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat dengan mudah memenuhi persyaratan dokumen pendaftaran CPNS 2024 ini dengan menggunakan e-materai, sehingga proses administrasi menjadi lebih mudah dan efisien.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update