Instagram Uji Coba Tampilan Baru Profil Pengguna ke Format Vertikal

Rabu 21 Agu 2024, 17:08 WIB
Instagram. (sumber: unsplash)

Instagram. (sumber: unsplash)

Dengan format vertikal yang lebih sesuai dengan konten yang sering mereka unggah, mereka tidak perlu lagi memotong atau menyesuaikan thumbnail untuk menyesuaikan estetika profil mereka.

Instagram ingin menyeimbangkan antara mempertahankan elemen desain yang sudah ada dan mengikuti tren yang berkembang. Langkah ini menunjukkan upaya berkelanjutan platform tersebut untuk beradaptasi dengan perubahan dalam cara orang mengkonsumsi dan berbagi konten. (MA-01)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update