Begini Cara Cek Apakah Bantuan PIP Agustus 2024 Sudah Cair, Dijamin Akurat!

Sabtu 17 Agu 2024, 13:12 WIB
Bantuan PIP sudah bisa dicairkan (ilustrasi: PosKota/Saffa Sabila)

Bantuan PIP sudah bisa dicairkan (ilustrasi: PosKota/Saffa Sabila)

3. Lewat Dashboard PIP

Jika Anda ingin cek saldo dana PIP melalui dashboard PIP, maka cara tersebut harus dibantu oleh pihak sekolah. Sebab, dashboard PIP itu hanya bisa diakses oleh pihak sekolah. Dengan cara ini, barulah Anda bisa mengecek status pencairan saldo dana PIP.

4. Lewat Situs PIP

Cara cek bantuan PIP yang keempat ini mudah karena bisa online. Tinggal masuk ke website resmi PIP yaitu pip.kemdikbud.go.id, lalu masukkan NIK, NISN, dan data lain berdasarkan instruksi yang diberikan dalam website tersebut.

Rincian dana bantuan PIP yang diterima siswa untuk 2024 adalah sebagai berikut:

1. Siswa SD mendapatkan Rp450 ribu

2. Siswa SMP dapat Rp750 ribu

3. Siswa SMA dapat Rp1,8 juta

Bansos PIP bertujuan untuk membantu anak-anak penerima manfaat KPM PKH BPNT karena mereka adalah salah satu prioritas yang bisa mendapatkan bantuan PIP setiap tahunnya.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update