Link ini biasanya dibagikan oleh seseorang yang ingin berbagi saldo, misalnya melalui media social atau grup obrolan.
3. Klaim Saldo
Setelah Anda mengklik link DANA Kaget, aplikasi DANA akan otomatis terbuka.
Pada halaman DANA Kaget, akan terlihat keterangan mengenai jumlah saldo yang tersedia serta berapa orang yang sudah mengklaim saldo tersebut.
Pada halaman DANA Kaget, ada tombol bertuliskan "Klaim" atau "Ambil". Klik tombol ini untuk mengklaim bagian saldo Anda.
Pastikan sudah mengikuti syarat dan ketentuan aplikasi dan waspada terhadap penipuan bentuk apapun.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.