Deretan Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Terbaru 2024, Cuan Hingga Rp225 Ribu

Jumat 16 Agu 2024, 21:45 WIB
Bisa cuan hingga Rp225 ribu dari aplikasi penghasil saldo DANA gratis ini. (Foto: Poskota/Aldi Irawan)

Bisa cuan hingga Rp225 ribu dari aplikasi penghasil saldo DANA gratis ini. (Foto: Poskota/Aldi Irawan)

2. Mager: Viral dan Langsung ke DANA

Mager adalah salah satu game penghasil uang yang viral pada 2024. Dengan menyelesaikan misi tertentu.

Pengguna bisa mendapatkan poin yang bisa ditukar dengan pulsa atau e-money seperti OVO, DANA, dan GoPay. Menurut beberapa ulasan, Mager terbukti membayar, meskipun beberapa pengguna merasa ada fitur yang tidak berguna.

3. Jeton: Dapatkan Uang dengan Tugas Online

Jeton adalah aplikasi yang memungkinkan penggunanya mendapatkan uang dengan menyelesaikan berbagai tugas online, seperti menonton video, mengisi survei, atau bermain game.

Pengguna dapat menarik uang yang diperoleh ke rekening bank atau dompet digital, tergantung pada metode penarikan yang tersedia.

4. Cashzine: Baca Novel dan Dapatkan Uang

Cashzine adalah aplikasi yang memungkinkan penggunanya mendapatkan uang dengan membaca novel.

Selain itu, ada juga opsi bermain game ringan dan check-in harian untuk mengumpulkan koin emas yang bisa ditukar dengan uang tunai melalui DANA, bank, atau GoPay.

Meskipun review untuk aplikasi ini cukup baik, ada juga pengguna yang melaporkan kesulitan dalam mencapai ambang batas penarikan.

Disclaimer: Walaupun game penghasil uang ini terbukti membayar, tetap memiliki resiko seperti penipuan atau jumlah pembayaran yang tidak sesuai, Pastikan untuk tidak memberi data-data pribadi, serta menghindari deposit

Itulah rekomendasi game penghasil saldo DANA gratis yang bisa kamu jadikan aktivitas untuk mengisi waktu luang. 

Berita Terkait
News Update