NIK KTP Anda Masuk Daftar Penerima Dana Bansos Rp2.400.000, Simak Info Pencairan PKH 2024, Cek Lewat HP!

Kamis 15 Agu 2024, 10:23 WIB
Info pencairan PKH 2024. Ada dana sebesar Rp2.400.000 per tahun untuk pemilik NIK KTP terverifikasi. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Info pencairan PKH 2024. Ada dana sebesar Rp2.400.000 per tahun untuk pemilik NIK KTP terverifikasi. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Sebelum mencairkan dana bansos, pastikan data Anda telah valid di dan sesuai dengan data di Dukcapil.

Kemudian, dana bansos akan segera cair apabila nama Anda sudah tercatum dalam Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D).

Cara Cek Bansos PKH Lewat HP

Untuk mengetahui status penerimaan Anda, silaan melakukan cek bansos PKH lewat HP agar lebih mudah dan praktis. Berikut panduannya.

  • Buka situs cekbansos.kemensos.go.id di browser HP
  • Isi kolom data penerima manfaat yang terdiri dari Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan
  • Masukka nama penerima manfaat sesuai KTP
  • Ketik empat huruf kode yang terteda dalam 'kotak kode'
  • Klik 'Cari Data'
  • Sistem Cek Bansos Kementerian Sosial (Kemensos) akan memindai data yang telah Anda input

Demikian informasi pencairan PKH 2024 hingga cara memeriksanya lewat HP. Pastikan Anda rutin memeriksa dan mengikuti prosedur yang telah ditetapkan pemerintah agar pencairan bansos dapat berjalan tanpa kendala.

Disclaimer: Artikel ini menyajikan data bansos PKH secara terbatas. Untuk informasi lebih lengkapnya bisa hubungi pihak terkait di daerah KPM masing-masing.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update