Ikut Prakerja 2024 Dapat Uang Rp4,2 juta, Berikut Persyaratan dan Cara Daftar Terlengkap Supaya Lolos

Kamis 15 Agu 2024, 17:15 WIB
Simak strategi jitu lolos Prakerja Gelombang 72 untuk raih saldo DANA gratis Rp700.000 (Edited by Putri Aisyah Fanaha)

Simak strategi jitu lolos Prakerja Gelombang 72 untuk raih saldo DANA gratis Rp700.000 (Edited by Putri Aisyah Fanaha)

Pertanyaan yang diberikan itu harus dijawab. Di antaranya pertanyaan mengenai faktor mengapa Anda mau mengikuti program Prakerja, serta dilengkapi dengan minat Anda.

7. Masukkan Nomor HP

Proses berlanjut ke nomor HP. Masukkan nomor HP, dan sistem akan kembali melakukan verifikasi namun kali ini dengan mengirimkan OTP. Setelah dapat OTP tersebut, masukkan ke dalam kotak kolom yang terlihat, lalu pilih verifikasi.

8. Tes TKD

Berikutnya, Anda akan diarahkan untuk membuat pernyataan tentang keadaan, lalu lanjut ke proses Tes Kemampuan Dasar (TKD). Jalani tes ini dengan benar, karena sering kali banyak orang yang gagal di tes tersebut.

9. Masuk Dashboard Prakerja

Kalau sudah selesai, barulah bisa masuk ke dashboard akun Anda. Artinya, akun Prakerja Anda sudah dibuat.

10. Gabung Gelombang

Setelah itu, Anda bisa memilih 'gabung gelombang' jika gelombang prakerja yang baru, sudah dibuka. Saat ini program Prakerja dalam tahap menuju gelombang 72, yang jika merujuk pada pengalaman gelombang sebelumnya, maka gelombang 72 prakerja ini akan dibuka pada tanggal 16 Agustus 2024.

Dengan mengikuti program praker ini, Anda bisa mendapatkan insentif total Rp4,2 juta. Berikut rinciannya:

1. Bantuan biaya pelatihan Rp3,5 juta.

2. Insentif pasca pelatihan Rp 600 Ribu.

Berita Terkait

News Update