Megathrust Berpotensi Picu Gempa Besar di Indonesia, BMKG Beri Peringatan

Selasa 13 Agu 2024, 08:19 WIB
Megathrust akan terjadi di Indonesia. (Unsplash/Poskota)

Megathrust akan terjadi di Indonesia. (Unsplash/Poskota)

Meski kejadian ini terjadi di Jepang, potensi gempa serupa bisa terjadi di Indonesia, mengingat kondisi geologis yang serupa.

Indonesia perlu belajar dari kejadian di Jepang dan memperkuat mitigasi bencana. Masyarakat perlu lebih waspada dan memahami pentingnya kesiapsiagaan terhadap potensi gempa besar yang bisa terjadi kapan saja.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait
News Update