JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Selamat untuk pemilik nomor induk kependudukan, KTP, dan nomor HP penerima saldo dana gratis Rp4.200.000 dari insentif Prakerja.
Klaim saldo dana gratis dari insentif Prakerja langsung cair ke dompet elektronik senilai Rp4.200.000 bisa kamu raih saat ini juga.
Setelah resmi ditutup pada Senin, 5 Agustus 2024 pukul 23.59 WIB lalu, pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 71 telah sampai di tahap pengumuman hasil seleksi.
Bagi para peserta yang telah mendaftar dan berhasil lolos seleksi dapat memanfaatkan insentif Prakerja berupa saldo dana Rp4.200.000 untuk membeli pelatihan.
Sebelum tanggal 21 Agustus 2024 pukul 23.59 WIB, peserta yang telah berhasil klaim saldo dana insentif Prakerja wajib untuk membeli pelatihan pertama dengan uang tersebut.
Apabila peserta tidak segera memanfaatkan insentif Prakerja untuk membeli pelatihan pertama, maka akun dan status kepesertaan kamu akan dicabut oleh pihak Kartu Prakerja.
Tidak hanya itu, saldo dana gratis yang cair ke dompet elektronik kamu senilai Rp700.000 juga akan hangus.
Adapun cara untuk memilih pelatihan yang disediakan oleh program Kartu Prakerja sangatlah mudah untuk dilakukan para peserta.
Sebagaimana yang diketahui, membeli pelatihan merupakan salah satu syarat krusial yang perlu kamu patuhi untuk bisa klaim dana kaget dari insentif Prakerja.
Berikut Poskota rangkum beberapa langkah untuk membeli pelatihan pertama Kartu Prakerja Gelombang 71 dengan insentif saldo dana gratis.
Cara Beli Program Pelatihan Kartu Prakerja
Sebelum membeli pelatihan dengan insentif Kartu Prakerja, pastikan untuk mengecek saldo pelatihan yang tersedia setelah login.