JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Rp250.000 Saldo DANA berhasil masuk dompet elektronik kamu melalui game ini, simak informasinya di sini.
Aplikasi dompet elektronik DANA merupakan salah satu aplikasi yang populer saat ini, karena kerap menawarkan promo dan hadiah menarik di dalamnya.
Dengan kemajuan teknologi, Anda dapat mendapatkan saldo DANA gratis dengan hanya bermain game.
Hanya bermodalkan ponsel dan kuota internet, Anda bisa mendapatkan saldo DANA dengan nominal yang acak bahkan hingga Rp250.000.
Penasaran dengan apa saja game yang bisa menghasilkan saldo DANA gratis? Yuk simak informasi berikut.
Daftar Game Penghasil Saldo DANA
Berikut adalah daftar game pengasil saldo DANA yang bisa Anda temukan di Playstore atau Appstore.
1. Play Gamer
2. Island King
3. Mager
4. HAGO
5. Fish Master
6. mRewards
7. Merge Gem
9. My Idle Plants
Anda akan menerima poin di dalam game yang bisa ditukarkan dengan saldo DANA.
Peluang yang bisa Anda dapatkan akan semakin besar apabila semakin sering memainkan gamenya.