Contoh Proposal Permohonan Dana untuk Kegiatan 17 Agustus, Jelas dan Rinci

Minggu 04 Agu 2024, 19:55 WIB
Ilustrasi proposal kegiatan 17 Agustus (Freepik)

Ilustrasi proposal kegiatan 17 Agustus (Freepik)

2. Perlombaan Tradisional
Waktu: 09.00 – 12.00 WIB
Tempat: Halaman Balai Desa
Kegiatan: Balap karung, tarik tambang, lomba makan kerupuk, panjat pinang, memindahkan kacang hijau dengan sumpit.

3. Pertunjukan Seni dan Budaya
Waktu: 13.00 – 16.00 WIB
Tempat: Panggung Utama Desa
Kegiatan: Tari tradisional, musik rakyat, teater lokal, dan lain-lain.

4. Pameran Produk Lokal
Waktu: 10.00 – 17.00 WIB
Tempat : Area Pameran di Balai Desa
Kegiatan: Pameran kerajinan tangan, makanan khas desa, dan produk lokal lainnya.

V. Rincian Anggaran

1. Upacara Bendera
Biaya Dekorasi: Rp 500.000
Pidato dan Honor Pembicara: Rp 500.000

2. Perlombaan Tradisional
Hadiah Lomba: Rp 1.500.000
Peralatan Lomba: Rp 700.000

3. Pertunjukan Seni dan Budaya
Honor Pembicara dan Penampil: Rp 2.000.000
Sewa Panggung dan Alat Musik: Rp 1.500.000

4. Pameran Produk Lokal
Biaya Sewa Stand: Rp 800.000
Biaya Promosi dan Publikasi: Rp 700.000

5. Biaya Lain-lain
Transportasi dan Logistik: Rp 500.000
Konsumsi dan Kebutuhan Umum: Rp 1.000.000
Total Anggaran: Rp 7.200.000

VI. SUSUNAN PANITIA

Ketua Panitia: 
Sekretaris : 
Bendahara : 
Bidang Kegiatan:
Koordinator Upacara: 
Koordinator Perlombaan: 
Koordinator Pertunjukan: 
Koordinator Pameran: 

VI. Penutup

Berita Terkait

News Update