2. Masuk ke Aplikasi
Buka aplikasi cek Bansos dan masuk menggunakan akun Anda. Jika belum memiliki akun daftarkan diri terlebih dahulu. dengan memasukan NIK, alamat lngkap dan sebagainya.
3. Pilih Menu Usul Sangah
Pada halaman utama, cari dan pilih menu "Tanggapan Kelayakan" yang terletak di tengah barisan pada menu utama.
4. Pelaporan
Pada menu Tanggapan Kelayakan terdapat data penerima Bansos yang berada di kelurahan yang sama dengan pemilik akun. Klik data penerima yang dianggap tidak layak kemudian isi alasan dan pernyataan lalu kirimkan tanggapan.
Menu usul sanggah bisa kita manfaatkan untuk mengawal penyaluran bantuan sosial dari pemerintah. Selain melaporkan ketidaklayakan, Anda juga bisa mengusulkan keluarga dengan kriteria miskin tapi tidak mendapatkan bansos pemerintah di lingkungan sekitar.
Peran aktif dari masyarakat akan membantu permasalahan data penerima bantuan sosial yang masih terjadi.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.