Nominal saldo insentif yang dibagikan tidak sekadar Rp300.000 melainkan mencapai Rp700.000.
Tetapi Anda perlu memenhi syarat dan berlaku, mengikuti pendaftaran hingga tes di dalamnya untuk berhasi mengklaim saldo tersebut.
3. Promo DANA
Anda juga dapat mengikuti sejumlah promo saldo gratis yang ditawarkan secara resmi oleh pihak DANA dengan syarat dan ketentuan tertentu.
Bahkan tidak sedikit di antara promo tersebut menawarkan hadiah uang gratis untuk para penggunanya mencapai jutaan rupiah.
Maka dari itu, pantau terus situs web resmi www.dana.idf untuk mendapatkan informasi terkait promo yang diadakannya setiap hari.
4. Aplikasi Penghasil Uang
Belakangan ini banyak aplikasi penghasil uang gratis yang dapat unduh di Google Play Store atau App Store. Beberapa di antaranya menghasilkan koin rewards yang bisa ditukarkan menjadi saldo DANA.
Namun Anda perlu menyelesaikan misi-misi tertentu untuk mendapatkan koin tersebut dengan ketetapan yang sudah tersedia.
Beberapa aplikasi yang dimaksud adalah Fizzo Novel, Go Daily, Novelah, dan sebagainya.
5. Game Penghasil Uang
Banyak juga game penghasil saldo DANA yang tersedia di Google Play Store atau App Store yang penghasilannya dapat langsung dicairkan ke akun DANA Anda.