2. Canva
Jika Anda kreatif, manfaatkan aplikasi Canva untuk menghasilkan pendapatan tambahan. Canva menyediakan banyak fitur untuk menghasilkan karya, dan Anda bisa memanfaatkan aplikasi ini dengan optimal.
Buatlah e-Book atau buku cerita anak melalui Canva, kemudian jual untuk mendapatkan cuan tambahan. Anda juga bisa menyediakan jasa desain digital seperti desain undangan, desain pakaian, hingga desain produk kemasan.
3. Capcut
Selain Canva, aplikasi editing yang bisa menghasilkan uang adalah Capcut. Install dan daftarkan akun Anda, lalu daftar sebagai creator Capcut. Setelah diterima menjadi creator, Anda bisa membuat template video dan membagikannya. Jika template video Anda digunakan oleh banyak pengguna, Anda akan mendapatkan cuan tambahan.
Itulah beberapa aplikasi yang bisa menghasilkan saldo DANA. Sebelum menggunakan aplikasi tersebut, pastikan membaca syarat dan ketentuannya dengan teliti.