Berikut 5 Weton yang Memiliki Energi Spiritual Tingkat Tinggi Menurut Kitab Primbon Jawa, Diyakini Sakti Mandraguna!

Selasa 30 Jul 2024, 17:58 WIB
Ilustrasi energi spiritual (Foto: Pexels.com/Mikhail Nilov)

Ilustrasi energi spiritual (Foto: Pexels.com/Mikhail Nilov)

Menurut primbon Jawa kuno, Rabu pahing berada di bawah naungan watak lakuning bumi dan memadukan kekuatan Chakra serta kekuatan hati. Perpaduan ini memiliki kelebihan besar untuk mendatangkan wahyu kebahagiaan di mana pun dan kapan pun berada.

Orang yang lahir pada Rabu Pahing dikenal memiliki sifat yang baik hati dan gairah yang kuat. sisi positif mereka digambarkan dengan malaikat Mikail, yang memberikan kebahagiaan dan rezeki, sementar sisi negatifnya digambarkan dengan karakter iblis.

Namun, untuk menjaga wahyu kebahagiaan, mereka harus merawat hati mereka. Tanpa watak yang baik, potensi energi spiritualnya mereka akan memudar atau hilang. 

3. Minggu Pon

Jumlah neptu weton Minggu Pon adalah 12, terdiri dari 5 minggu dan 7 pon menurut primbon Jawa, weton ini dipengaruhi oleh watak lakuning kembang dan simbol senjata kapak. 

Pertemuan dua siklus ini berpotensi dapat membawa berbagai keberuntungan yang melimpah nantinya.

Orang yang lahir pada weton minggu Pon memiliki kemungkinan yang bsar untuk meraih keberhasilan daripada weton lainnya. Menurut kitab primbon.

Mereka juga mempunyai kekuatan yang luar biasa dan disarankan untuk meningkatkan sifat cinta dan kasih sayang serta kerendahan hati untuk mengasah kemampuan mereka menjadi energi yang lebih kuat lagi.

4. Jumat Wage

Jumat wage menurut primbon Jawa, Jumat Wage, memiliki neptu 10 dengan jumlah dari jumat 6 dan Wage 4, merupakan hari yang berada di bawah naungan watak Pandito Bangun Tegi dan pasaran Wage yang melambangkan elemen air.

orang yang memiliki weton Jumat Wage ini dianggap sebagai orang yang cerdas dalam berpikir dan pandai dalam segala hal, weton Jumat Wage diyakini sebagai weton yang paling handal dalam berpikir dan sangat cerdas.

Apabila seseorang dengan weton Jumat Wage ingin mengendalikan kekuatannya, makan ia harus menjadi pribadi yang rendah hati, memiliki welas asih, dan belajar tentang ilmu spiritual.

Berita Terkait

News Update