Setelah data dan seluruh dokumen yang dibutuhkan terkumpul, kamu harus mengikuti proses seleksi yang sudah ditentukan.
Setelah proses seleksi kamu bisa menunggu pengumuman melalui situs resmi KIP Kuliah.
Itu dia informasi dan cara pendaftara KIP Kuliah yang bisa kamu ketahui.