Untuk pencairan PKH Juli-September 2024 akan disalurkan kepada KPM sesuai dengan kompenen yang dimiliki dari komponen kesejahteraan, kesehatan dan pendidikan.
Berikut ini tujuh kategori penerima PKH Juli-Agustus 2024:
- Ibu hamil/nifas : Rp750.000 per tahap; Rp3.000.000 per tahun.
- Anak usia dini/balita : Rp750.000 per tahap; Rp3.000.000 per tahun.
- Lansia : Rp600.000 per tahap; Rp2.400.000 per tahun.
- Penyandang disabilitas : Rp600.000 per tahap; Rp2.400.000 per tahun.
- Siswa SD : Rp225.000 per tahap; Rp900.000 per tahun.
- Siswa SMP : Rp375.000 per tahap; Rp1.500.000 per tahun.
- Siswa SMA : Rp500.000 per tahap; Rp2.000.000 per tahun.
Sementara untuk dana bansos BPNT Juli 2024 akan disalurkan dana sebesar
Rp200.000 per bulan sehingga Rp400.000 per tahap untuk KPM.
Demikian informasi terbaru terkait pencairan dana bansos PKH dan BPNT alokasi Juli-Agustus 2024 lewat KKS.
Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp
resmi Poskota.GABUNG DI SINI