Inilah Dampak Sodium Dehydroacetate bagi Kesehatan Tubuh, Zat Berbahaya yang Diisukan ada di Roti Aoka

Kamis 25 Jul 2024, 11:59 WIB
Ilustrasi. Inilah Dampak Sodium Dehydroacetate bagi Kesehatan Tubuh, Zat Berbahaya yang Diisukan ada di Roti Aoka. (freepik)

Ilustrasi. Inilah Dampak Sodium Dehydroacetate bagi Kesehatan Tubuh, Zat Berbahaya yang Diisukan ada di Roti Aoka. (freepik)

Bahkan menurut pihak perusahaan, roti Aoka sudah mengantongi izin BPOM sebelum beredar di pasaran.

Untuk itu, konsumen pun bisa bijak sebelum membeli produk, bisa ditanyakan atau dikonsultasikan terlebih dahulu kepada pihak terkait jika menemukan hal yang dianggap tidak wajar atau meragukan agar mendapatkan penjelasan yang tepat. (*)

Berita Terkait
News Update