Ini Dampak Bahaya Radiasi HP Bagi Kesehatan Tubuh, Waspadai Mulai Sekarang!

Kamis 25 Jul 2024, 13:30 WIB
Dampak bahaya radiasi HP untuk kesehatan tubuh (Foto: Pinterest)

Dampak bahaya radiasi HP untuk kesehatan tubuh (Foto: Pinterest)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Radiasi HP berdampak cukup negatif bagi kesehatan tubuh jika digunakan secara berlebihan, hal ini tentunya harus diwaspadai secara cepat dan tepat.

Penggunaan HP kini menjadi salah satu kebutuhan yang pasti dari seseorang, karena dengan hadirnya HP kita bisa melakukan segala aktivitas hanya dengan satu gengaman di tangan saja seperti, bekerja, mencari informasi dan berita, dan sebagainya.

Dilansir dari channel Youtube SB30 Health, walaupun HP memiliki banyak manfaat, nyatanya ada juga dampak negatif yang patut untuk diwaspadai dan dhindari. HP yang sehari-hari biasanya kita gunakan dapat memancarkan radiasi gelombang elektromagnetik.

Kita seringkali memiliki beberapa kebiasaan buruk dalam penggunaan HP atau smartphone, lantas apa saja kebiasaan tersebut yang bisa merusak kesehatan tubuh kita? Cek informasi selengkapnya di bawah ini.

  1. Kecanduan Menggunakan HP dalam Jangka Waktu yang Lama
  2. Tidur di Dekat HP
  3. Menggunakan HP di ruangan tertutup

Dari 3 kebiasaan buruk di atas, tentunya jika keseringan kita lakukan dan tanpa kita sadari akan berdampak buruk dan bahaya bagi kesehatan tubuh.

Channel Youtube SB30 Health memberikan beberapa poin dari bahayanya radiasi HP yang cukup berdampak negatif kepada kesehatan kita.

Bahaya Radiasi HP

1. Gangguan Kesehatan Mental

2. Timbulnya Penyakit Leukimia

3. Kerusakan DNA

Penggunaan HP yang terlalu sering tentunya dapat membahayakan bagi kesehatan kita di masa mendatang. Hal yang perlu kita lakukan untuk mengurangi dampak negatif tersebut adalah dengan mengurangi penggunaan HP yang berlebih. Semoga informasi ini bermanfaat.

Berita Terkait
News Update