Ikuti Beasiswa Pelatihan Kartu Prakerja, Kamu Bisa Cairkan Saldo DANA Gratis Rp700.000, Ini Rinciannya

Selasa 23 Jul 2024, 05:59 WIB
Cairkan saldo DANA gratis Rp700.000 dari Kartu Prakerja. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Cairkan saldo DANA gratis Rp700.000 dari Kartu Prakerja. (Poskota.co.id/Della Amelia)

Adapun untuk mendapatkan insentif Prakrja, ada beberapa poin penting yang harus kamu selesaikan meliputi:

  • Menyelesaikan kelas pelatihan, minimal pelatihan pertama
  • Memberikan ulasan dan penilaian tentang pelatihan yang diikuti
  • Mengisi survei evaluasi tentang efektivitas Prakerja
  • Bagi yang ingin menariknya sebagai saldo DANA gratis, maka harus menyambungkan e-wallet DANA
  • Melakukan upgrade akun DANA ke versi premium

Demikian informasi seputar saldo DANA gratis dari insentif Kartu Prakerja. Saat ini, Prakerja Gelombang 70 sedang berlangsung.

Kamu yang sedang mengikutinya, segera selesaikan pelatihan agar pencairan insentif segera dijadwalkan.

Namun, apabila kamu belum berkesempatan jadi peserta Prakerja Gelombang 70, segera melakukan pendaftaran di gelombang 71 yang akan dibuka dalam waktu dekat.

Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG GRATIS DI SINI.

Berita Terkait
News Update