3 Bahaya Penyebab Serangan Jantung Pada Usia Muda

Selasa 23 Jul 2024, 22:25 WIB
3 bahaya penyebab serangan jantung pada usia muda. (Pinterest)

3 bahaya penyebab serangan jantung pada usia muda. (Pinterest)

Long QT Syndrome merupakan gangguan irama jantung. Kondisi tersebut membuat jantung seseorang berdegup tak beraturan. Timbulnya Long QT Syndrome dikarenakan oleh perubahan beberapa bagian di dalam jantung. Dengan demikian, detak jantung pun menjadi kacau hingga berisiko merenggut nyawa pengidapnya.

News Update