Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2024 Online via SIPINTAR, Ikuti Langkah Ini untuk Pastikan NIK dan NISN Kamu Terverifikasi agar Bisa Terima Uang Tunai hingga Rp1,8 Juta

Senin 22 Jul 2024, 18:45 WIB
Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2024 Online via SIPINTAR, Ikuti Langkah Ini untuk Pastikan NIK dan NISN Kamu Terverifikasi agar Bisa Terima Uang Tunai hingga Rp1,8 Juta. (Foto: pip.kemendikbud.go.id)

Cara Cek Penerima PIP Kemdikbud 2024 Online via SIPINTAR, Ikuti Langkah Ini untuk Pastikan NIK dan NISN Kamu Terverifikasi agar Bisa Terima Uang Tunai hingga Rp1,8 Juta. (Foto: pip.kemendikbud.go.id)

Lalu, bagaimana cara cek penerima PIP Kemdikbud Juli 2024 online via SIPINTAR?

Berikut ini adalah cara cek penerima PIP Kemdikbud Juli 2024 online via SIPINTAR yang dapat kamu lakukan untuk memastikan apakah NIK dan NISN kamu layak untuk menerima bantuan pendidikan berupa uang tunai hingga Rp1,8 juta tau tidak.

Cara cek penerima PIP Kemdikbud Juli 2024 online via SIPINTAR

1. Buka browser di HP dan kunjungi website resmi SIPINTAR melalui laman pip.kemdikbud.go.id  

2. Pada halaman utama, cari kolom yang bertuliskan 'Cari Penerima PIP'

3. Masukkan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan Nomor Induk Kependudukan (NIK) pada kolom yang telah disediakan dengan akurat 

4. Pastikan data yang dimasukkan sesuai dengan data yang terdaftar

5. Setelah mengisi NISN dan NIK, kamu akan diminta untuk memasukkan kode captcha yang ditampilkan untuk memastikan bahwa kamu bukan robot

6. Setelah memasukkan kode captcha dengan benar, klik kolom yang bertuliskan 'Cek Penerima PIP'

7. Kemudian, tunggu beberapa saat hingga nama siswa penerima PIP muncul. Hasil pencarian data akan ditampilkan di layar ponsel kamu.

Itulah cara cek penerima PIP Kemdikbud Juli 2024 online via SIPINTAR yang bsia kamu lakukan untuk memastikan bahwa NIK dan NISN kamu terverifikasi sebagai penerima uang tunai hingga Rp1,8 juta tau tidak. (*)

Berita Terkait

News Update