Cara Cek Penerima Bansos Juli 2024 dengan NIK KK dan KTP Elektronik Melalui Website Kemensos, Ada KPM BPNT Rp400.000

Minggu 21 Jul 2024, 08:18 WIB
Cara Cek Penerima Bansos Juli 2024 dengan NIK KK dan KTP Elektronik. (Edit Canva)

Cara Cek Penerima Bansos Juli 2024 dengan NIK KK dan KTP Elektronik. (Edit Canva)

Untuk memastikan bantuan disalurkan kepada yang berhak, ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi oleh calon penerima BPNT:

  • Tidak menerima gaji minimal UMR sebagai pegawai aktif atau pensiunan.
  • Terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan Sistem Informasi Kesejahteraan Sosial (SIKS-NG).
  • Tidak menjadi pendamping sosial di program-program tertentu.
  • Berasal dari keluarga tidak mampu.
  • Tercatat dalam desil terbawah data kemiskinan.
  • Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) serta Kartu Keluarga (KK) yang valid dan terdaftar dalam Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil).

Cek Bansos Pakai NIK KTP 

Untuk mengecek apakah Anda berhak menerima bansos, kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id dan ikuti langkah-langkah berikut:

Berikut cara cek bansos pakai NIK KTP 2024.

  • Cara Cek Bansos Pakai KTP
  • Kunjungi laman http://cekbansos.kemensos.go.id/
  • Masukkan nama provinsi
  • Pilih nama kabupaten/kota
  • Klik kecamatan dan desa sesuai domisili
  • Masukkan nama penerima bansos sesuai KTP
  • Ketikkan empat huruf kode
  • Klik tombol “CARI DATA”.

Dengan langkah-langkah ini, masyarakat dapat dengan mudah mengecek status penerimaan bansos mereka. 

Hal ini bertujuan untuk memastikan bahwa bantuan sosial dapat disalurkan secara tepat sasaran kepada mereka yang benar-benar membutuhkan.

Berita Terkait

News Update