Mengenal Hoarding Disorder Yang Kembali Viral di Media Sosial Saat Kondisi Kamar Kos di Bekasi Berantakan Penuh Dengan Sampah

Jumat 19 Jul 2024, 00:07 WIB
Mengenal Hoarding Disorder Yang Kembali Viral di Media Sosial Saat Kondisi Kamar Kos di Bekasi Berantakan, Penuh Dengan Sampah (Poskota/Resi Siti Jubaedah)

Mengenal Hoarding Disorder Yang Kembali Viral di Media Sosial Saat Kondisi Kamar Kos di Bekasi Berantakan, Penuh Dengan Sampah (Poskota/Resi Siti Jubaedah)

Hoarding Disorder kerap dialami oleh para penderita gangguan kepribadian obsesif, dan kompulsif. 

Penyebab dari gangguan Hoarding Disorder ini masih belum diketahui. Namun, ada beberapa faktor yang bisa meningkatkan risiko seseorang mengalami kondisi Hoarding Disorder. 

Penderita akan mengalami gangguan mental seperti depresi skizofrenia ,dan gangguan Obsesi kompulsif, atau OCD.  

Hoarding Disorder Hoarding Disorder dapat diatasi dengan beberapa pengobatan seperti psikoterapi pada terapi perilaku kognitif. 

Demikian penjelasan mengenai Hoarding Disorder yang kini tengah ramai di media sosial. 

Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota, caranya klik tautan tersebut: 

https://whatsapp.com/channel/0029VaSOwZqBvvsZqUNqja0q

Berita Terkait

News Update