Tips Atasi Asam Lambung Naik dengan Ramuan ala dr Zaidul Akbar, Dijamin Langsung Sehat

Kamis 18 Jul 2024, 20:25 WIB
Tips Atasi Asam Lambung Tingga ala dr Zaidul Akbar. (Foto: Klikdokter)

Tips Atasi Asam Lambung Tingga ala dr Zaidul Akbar. (Foto: Klikdokter)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID -  Tips ramuan asam lambung dari dr Zaidul Akbar bisa menjadi solusi ampuh untuk mengatasi keluhan perut hingga sensasi terbakar di dada akibat asam lambung yang naik. 

Ramuan-ramuan ini tidak hanya mudah dibuat, tetapi juga menggunakan bahan-bahan alami yang mudah ditemukan.

dr Zaidul Akbar merupakan salah satu pendiri sekaligus Ketua Umum Perkumpulan Bekam Indonesia serta aktif sebagai Pengurus Pusat Asosiasi Pengobat Tradisional Indonesia.

Dengan pengalamannya yang luas di bidang kesehatan tradisional, dr Zaidul Akbar telah banyak membagikan pengetahuan mengenai pengobatan herbal yang efektif dan aman.,

Kali ini dr Zaidul Akbar membagikan resep jitu untuk mengobati penyakit GERD atau asam lambung. Kesehatan lambung adalah aspek penting dalam menjaga kesejahteraan tubuh. 

Kesehatan lambung adalah aspek krusial dalam menjaga kesejahteraan tubuh secara keseluruhan. 

Masalah pada lambung, seperti gastroesophageal reflux disease (GERD) atau asam lambung naik, dapat menyebabkan ketidaknyamanan yang signifikan dan mempengaruhi kualitas hidup sehari-hari.

GERD disebabkan oleh ketidakseimbangan asam lambung yang seringkali dipicu oleh pola makan yang buruk dan stres. 

Menurut dr Zaidul Akbar, penggunaan ramuan herbal dapat menjadi solusi yang aman dan alami untuk mengatasi kondisi ini.

Dikutip dari unggahan Instagram @dr.zaidulakbar.resep GERD atau gastroesophageal reflux disease merupakan penyakit yang ketakseimbangan asam lambung. 

Ramuan Herbal dr Zaidul Akbar untuk Mengatasi Asam Lambung

Berikut beberapa ramuan herbal yang direkomendasikan oleh dr Zaidul Akbar untuk mengatasi masalah asam lambung:

Berita Terkait
News Update