Tanamkan Pendidikan dalam Mengelola Keuangan pada Anak Sejak Dini

Kamis 18 Jul 2024, 08:27 WIB
Tanamkan pendidikan dalam mengelola keuangan pada anak sejak dini. (Pinterest)

Tanamkan pendidikan dalam mengelola keuangan pada anak sejak dini. (Pinterest)

Kalau anak-anak sudah paham dengan konsep budgeting seperti penjelasan di atas tadi, orang tua sudah sepatutnya melangkah lebih jauh dengan mengajarkan anak untuk membuat rencana keuangan sederhana. Rencana keuangan ini bisa masuk ke dalam target akhir atau tujuan dari tabungan yang mereka miliki sebelumnya.

Dengan memberikan bekal pemahaman mengenai konsep uang dan keterampilan yang menyangkut perencanaan keuangan hingga strategi menghasilkan uang, anak akan berpeluang lebih besar untuk melanjutkan perencanaan dan kebiasaan keuangan yang baik ketika sudah dewasa kelak.

News Update