Kabar Duka! Suami Jennifer Coppen Meninggal Dunia, Netizen: RIP Papa Dali

Kamis 18 Jul 2024, 19:15 WIB
Suami Jennifer Coppen, Dali Wassink meninggal dunia hari ini, Kamis, 18 Juli 2024. (Kolase Tangkap Layar Instagram/@jennifercoppenreal20)

Suami Jennifer Coppen, Dali Wassink meninggal dunia hari ini, Kamis, 18 Juli 2024. (Kolase Tangkap Layar Instagram/@jennifercoppenreal20)

Sampai saat ini, Jennifer belum membagikan penyebab meninggalnya sang suami yang akrab disapa Papa Dali itu.

Jennifer Coppen dan sang suami diketahui menetap bersama putri mereka di Bali. Jennifer dan Dali menikah pada 10 Oktobr 2023 lalu. 

Kabar duka ini membuat netizen, terutama fans mereka dibuat terkejut. Apalagi, Jennifer kerap membagikan momen manis bersama Dali dan putri mereka. 

Berikut reaksi netizen setelah mendengar kabar meninggalnya Dali Wassink.

"RIP papadali nya kamayiii," tulis akun @azura***

"Inalillahi, papa Dali meninggal???" komentar akun @jss***

"Ya Allah shocked,innalillahi wainnailaihi raajiuun," kata akun @nuul***

"Ga nyangka banget papa Dali," ujar akun @fitriiyani***

"kuat-kuat ya jen and kamarii kita smuaa sayang kalian," tulis akun @dnnra***

Berita Terkait

News Update