Daftar Pemain Timnas Indonesia Berlaga di Piala AFF U-19

Selasa 16 Jul 2024, 17:32 WIB
Daftar pemain timnas Indonesia U-19 yang berlaga di Piala AFF U-19 berlaga besok Rabu 17 Juli 2024 melawan Filipina. ( Foto: Timnas Indonesia)

Daftar pemain timnas Indonesia U-19 yang berlaga di Piala AFF U-19 berlaga besok Rabu 17 Juli 2024 melawan Filipina. ( Foto: Timnas Indonesia)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Timnas Indonesia akan bertanding di turnamen AFF U-19 digelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT).

Turnamen Piala AFF U-19, Timnas Indonesia tergabung di grup A bersama Filipina, Kamboja dan Timor Leste.

Piala AFF U-19 2024 yang akan berlangsung di Surabaya pada 17 hingga 29 Juli mendatang.

Timnas Indonesia akan memulai perjalanan di fase grup Piala AFF U-19 2024 dengan melawan Filipina pada Rabu 17 Juli 2024 pukul 19.30 WIB.

Dilanjut, Indonesia berhadapan dengan Kamboja pada Sabtu 20 Juli 2024 pukul 19.30 WIB  laga terakhir Grup A kontra Timor Leste hari Selasa 23 Juli 2024.

Pelatih Kepala Indra Sjafri telah memilih 23 pemain Timnas Indonesia U-19. Berikut daftar 23 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U-19.

1. Ikram - Semen Padang
2. Wiguna - Bali United
3. Fitrah - Persib Bandung
4. Zaky - PSM Makassar
5. Iqbal - Barito

6. Kadek Arel - Bali United
7. Mesha Al - Persija Jakarta
8. Buffon - Borneo
9. Rizdjar - Borne
10. Mufli - PSM Makassar
11. Alex Kamuru - Barito
12. Doni - Persija Jakarta
13. Welber - Sao Paolo FC
14. Figo - Persija Jakarta
15. Toni - Persebaya Surabaya
16. Ragil - Bhayangkara FC
17. Arly - Persija Jakarta
18. Marselinus Ola - UD Lognores
19. Afrisal - Madura United
20. Mufdi - Malut Selection
21. Jens - FC Dordrecht
22. Kaka - Persis Solo
23. Kafiatur - Dewa United

Berita Terkait

News Update