JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Simak cara mudah memeriksa status penerima saldo DANA gratis dari bantuan sosial (bansos) Program Indonesia Pintar (PIP) hanya dengan menggunakan NIK KTP dan KK melalui ponsel pintar ataupun laptop.
Bantuan sosial Program Indonesia Pintar (PIP) merupakan salah satu upaya pemerintah untuk membantu pendidikan anak-anak dari keluarga yang kurang mampu di Indonesia.
Program bansos PIP sendiri menyediakan bantuan berupa saldo DANA gratis yang dapat dengan mudah dimanfaatkan oleh para Keluarga Penerima Manfaat (KPM) guna memastikan semua anak memiliki akses pendidikan yang setara.
Pada tahun 2024, pemerintah telah memperkenalkan sistem yang lebih sederhana untuk memeriksa status penerima bantuan sosial PIP dan klaim saldo DANA gratis dari insentif bansos pendidikan.
Langkah ini bertujuan untuk membantu penerima manfaat mengawasi bansos DANA kaget yang diterimanya dan memverifikasi bahwa bantuan tersebut tepat dan sesuai dengan yang diharapkan.
Dengan adanya kemudahan dalam mengakses informasi, diharapkan anak-anak Indonesia yang terverifikasi untuk menerima bantuan link saldo DANA gratis dapat terus meneruskan pendidikan mereka tanpa terhalang oleh masalah keuangan.
Adapun cara-cara untuk bisa mengetahui apakah NIK KTP dan KK Anda tercatat dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos untuk menerima insentif saldo DANA bansos adalah sebagai berikut:
Cara Cek Penerima Bansos PIP 2024
- Buka Google di perangkat HP Anda.
- Kunjungi situs pip.kemdikbud.go.id.
- Navigasikan halaman ke bawah hingga menemukan opsi "Cari Penerima PIP".
- Masukkan NISN dan NIK ke dalam kolom yang tersedia.
- Jawab pertanyaan keamanan yang muncul (contohnya: 15 + 18 = 33).
- Klik tombol "Cek Penerima PIP".
Cara Memeriksa Pencairan Saldo DANA Bansos
- Jika status menunjukkan "Dana Masuk" dengan tanggal pencairan, itu berarti dana telah diterima.
- Namun, jika statusnya masih "Nominasi" atau "Aktivasi Rekening" tanpa konfirmasi dana masuk, artinya dana belum diterima dan tidak perlu pergi ke bank.
Cara Klaim DANA Kaget dari Bansos PIP
- Pastikan membawa kartu identitas dan kartu ATM.
- Jika bank mengharuskan surat pengantar dari sekolah, pastikan surat tersebut telah disiapkan sebelumnya.
- Jika tidak ada persyaratan surat pengantar, Anda dapat langsung melakukan penarikan dana.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai berita menarik lainnya seperti ekonomi, teknologi, otomotif, hingga gaya hidup, bergabunglah dengan channel resmi POSKOTA.CO.ID melalui tautan ini.