POSKOTA.CO.ID - Ada banyak jalan menuju Roma, begitu juga untuk mendapatkan saldo DANA gratis, ternyata ada banyak caranya. Namun sering kali diabaikan oleh banyak orang.
Kebanyakan cara yang digunakan adalah dengan mengikuti program Kartu Prakerja setelah mengikuti seluruh pelatihan yang diberikan.
Untuk mengikuti program Kartu Prakerja pun membutuhkan waktu yang lebih lama karena ada begitu banyak serangkaian yang harus dijalani.
Misalnya dalam proses tersebut kamu diharuskan untuk mendaftar, menyiapkan berkas-berkas dokumen identitas seperti KTP KK dan lainnya, serta mengikuti serangkaian tes.
Belum lagi ada proses yang begitu panjang yakni mengikuti semua pelatihan yang diberikan. Setelah menyelesaikan pelatihan tersebut barulah bisa mendapatkan insentif.
Insentif dibayarkan melalui beberapa metode pembayaran. Salah satunya melalui aplikasi DANA. Inilah yang dimaksud saldo DANA cair setelah ikut Prakerja.
Artinya, setelah ikut semua pelatihan, akan mendapat insentif yang dibayarkan melalui aplikasi DANA. Setelah insentif tersebut mengalir masuk ke dalam dompet digital DANA maka menjadi saldo, yang biasa ditulis menjadi saldo DANA.
Terlepas dari hal tersebut, ada satu cara terbaik untuk mendapatkan saldo DANA gratis. Ya, cara tersebut dengan memanfaatkan aplikasi game penghasil uang.
Game Penghasil Saldo DANA Gratis
Berikut daftar game penghasil uang terpopuler dan terbaik yang patut diunduh segera:
1. FunLuck
2. Mager
3. Island King
4. Play Gamer
Penting diketahui, Play Gamer adalah aplikasi game yang memiliki beragam jenis game yang mudah diikuti. Cukup mainkan, selesaikan misi, dan kumpulkan poin-poinnya lalu alihkan ke DANA.