Mengapa Kartu Tanda Penduduk Elektronik Penting untuk Daftar Prakerja Gelombang 70? Bukan Hanya untuk Klaim Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Pemerintah, Simak Penjelasannya

Jumat 05 Jul 2024, 14:33 WIB
Ilustrasi. Mengapa Kartu Tanda Penduduk Elektronik Penting untuk Daftar Prakerja Gelombang 70? Bukan Hanya untuk Klaim Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Pemerintah, Simak Penjelasannya.

Ilustrasi. Mengapa Kartu Tanda Penduduk Elektronik Penting untuk Daftar Prakerja Gelombang 70? Bukan Hanya untuk Klaim Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Pemerintah, Simak Penjelasannya.

Bagi yang belum mendaftar, segera daftar secara mandiri melalui www.prakerja.go.id agar #JadiBisa ikut gelombang seleksi kali ini," tulis @prakerja.go.id pada Jumat, 5 Juli 2024.

Sebagai informasi, Kartu Prakerja merupakan program rutin pemerintah untuk membantu masyarakat yang terdampak PHK atau yang belum memiliki pekerjaan.

Sedangkan insentifnya bisa juga diklaim melalui bank BNI, BCA, atau OVO, DANA, GoPay maupun LinkAja.

Berikut ini yang harus kamu persiapkan untuk daftar Prakerja Gelombang 70.

Syarat Daftar Prakerja

1. WNI Usia 18-64 tahun

2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal

3. Maksimal 2 NIK dalam 1 KK 

4. Bukan pejabat negara, pejabat desa, ASN, TNI, Polri dan petinggi BUMN, BUMD

Jika sudah mendaftar, kamu bisa memilik pelatihan apa yang akan kamu ikuti.

Pelatihan tersebut juga bisa sangat bermanfaat bagi kamu untuk bisa mengasah kemampuan, agar siap menghadapi dunia kerja atau membuka bisnis sendiri nantinya.

Setelah menyelesaikan pelatihan, maka kamu harus mengisi survei pada formulir yang tersedia.

Kemudian kamu pun berhak untuk mendapatkan saldo DANA gratis Rp700.000 dari pemerintah. Kamu juga bisa mengikuti cara di bawah ini:

Cara daftar dan klaim saldo DANA gratis Rp700.000 dari Prakerja 

Berita Terkait

News Update