JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Cara Klaim saldo DANA Rp700.000 ribu gratis dari program pemerintah Prakerja Gelombang 70 bisa Anda dapatkan di artikel ini.
Untuk mengklaimnya, Anda harus mendaftarkan KK dan e-KTP ke program kartu Prakerja Gelombang 70.
Setelah, berhasil mendaftar Kartu Prakerja gelombang 70, Anda bisa mendapatkan dana sebesar Rp700 ribu.
Perlu dicatat, dana saldo gratis tersebut dapat dicairkan jika Anda telah melakukan pelatihan dan mengisi survey.
Nantinya Anda akan mendapatkan Rp3.5 juta dan dibayarkan untuk pelatihan.
Kemudian, Rp600.000 ribu bisa Anda dicairkan ke saldo Dana anda.
Lalu, ada tambahan insentif sebesar Rp100 ribu jika Anda telah mengisi survey dari Prakerja.
Total dana Rp700.000 ribu merupakan uang yang bisa Anda cairkan menjadi saldo dana gratis ke dompet elektorik.
Lantas kapan Anda bisa mengklaim saldo dana gratis tersebut? Saat ini, belum diketahui kapan pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 70 akan dibuka.
Informasi soal Prakerja Gelombang 70 akan dibagikan melalui Instagram @prakerja.go.id.
Kartu Prakerja
Program Kartu Prakerja merupakan program beasiswa pelatihan untuk meningkatkan kompetensi kerja dan kewirausahaan.