Jika ingin melakukan pencairan saldo DANA gratis hingga Rp700.000 dari insentif Kartu Prakerja ini maka bisa dilakukan dengan sangat mudah.
Pasalnya pemerintah sendiri telah menetapkan mekanisme cepat dan mudah, yakni pencairan saldo DANA gratis menggunakan dompet digital, seperti aplikasi DANA.
Jika kamu sudah punya akun DANA yang bisa dihubungkan, maka tinggal masuk ke laman resmi Kartu Prakerja untuk mendaftarkan akun dompet digital.
Nantinya akun aplikasi DANA milikmu akan menjadi alat pencairan saldo DANA gratis Rp700.000 dari insentif, begini caranya:
1. Masuk ke situs pendaftaran resmi Kartu Prakerja di dashboard.prakerja.go.id/ lalu login ke dalam akun menggunakan nomor HP atau email.
2. Di menu dashboard, langsung saja klik opsi sambungkan akun dompet elektronik.
3. Lanjut dengan memilih akun dompet elektronik yang akan kamu hubungkan, bisa pilih aplikasi DANA.
4. Ikuti semua tahapan pendaftaran yang diberikan lalu verifikasi akun.
5. Jika berhasil, maka akun dompet elektronik kamu sudah terhubung ke akun Prakerja dan siap untuk klaim uang gratis Rp700.000 dari insentif Kartu Prakerja.
Nah itulah tadi informasi tentang Rp4,2 juta saldo DANA gratis dari bantuan Prakerja yang bisa cair ke aplikasi DANA.
Silahkan ikuti beberapa tahapan pendaftaran hingga pencairan saldo DANA untuk bisa segera mencairkan uang gratis!