JAKARTA,POSKOTA.CO.ID - Streaming Copa America akan melanjutkan pertandingan di grup D yang mempertemukan antara timnas Brasil vs timnas Paraguay yang akan dilaksanakan pada 29 Juni 2024, segera cek cara menontonya disini.
Copa America akan kembali melaksanakan pertandingan antara timnas Brasil vs timnas Paraguay dalam laga lanjutan di grup C.
Pada pertandingan pertama timnas Brasil harus menerima hasil seri saat bertemu dengan kosta rika, dimana tim samba ini sudah menghasilkan 19 tembakan dengan 3 tembakan on target tetapi masih tidak bisa menembus gawang yang dijaga Patrick Sequeira.
Dengan hasil imbang timnas brasil berada di posisi 2 grup dengan 1 point, yang dimana masih dibayangi oleh timnas kosta rika yang memiliki poin sama.
Sedangkan timnas Paraguay memiliki hasil yang kurang memuaskan dengan hasil kalah pada laga pertamanya saat bertemu timnas Kolombia.
Saat mengalami kekalahan timnas Paraguay berhasil memasukan 1 gol saat kalah dari timnas Kolombia dengan skor 2-1. Dimana dalam pertandingan ini sosok James Rodriguez menjadi mimpi buruk dari Paraguay dengan 2 sumbangan assistnya.
Dalam pertandingan nanti kedua tim akan bermain dengan ngotot untuk mendapatkan kemenangan dan berusa untuk lolos ke babak 16 besar.
Memiliki skuad yang mewah brasil dianggap akan menang mudah melawan paraguay nanti, apalagi melihat sosok vinicius sang mega bintang Real Madrid yang kemungkinan akan memimpin lini serang nya.
Tetapi tidak boleh dianggap remeh karena Paraguay sendiri memiliki pemain berlebel eropa yaitu Julio Enciso pemain dari klub Brighton
Pertandingan nanti akan disiarkan langsung oleh indosiar dari stadion utama Metlife pada jam 08.00 WIB.
Tapi bagi kamu yang tidak bisa menonton langsung di televisi bisa untuk mengikuti langkah-langkah berikut.