Siap-siap! Bansos BPNT Cair Lagi Terakhir Bulan Juni 2024 untuk 18,8 Juta KPM, Ada Saldo Dana Rp200.000 yang Masuk Rekening

Kamis 20 Jun 2024, 20:27 WIB
Ilustrasi pencairan bansos (kemensos.go.id)

Ilustrasi pencairan bansos (kemensos.go.id)

Jika ingin mengecek data penerima manfaat dari pencairan bansos pemerintah, kini bisa diakses dengan sangat mudah di laman resmi Kementerian Sosial (kemensos). 

Situs resmi Kemensos untuk mengecek status KPM bansos bisa diakses di cekbansos.kemensos.go.id. Ikuti saja langkah-langkah berikut ini untuk cek penerima bansos: 

1. Buka aplikasi browser dan masuk ke situs cekbansos.kemensos.go.id

2. Isi data wilayah pencairan, mulai dari nama Desa, Kecamatan, Kabupaten, hingga Provinsi. 

3. Masukkan nama lengkap sesuai KTP atau bisa gunakan NIK. 

4. Lengkapi captcha di laman situs lalu klik tombol Cari Data. 

5. Tunggu beberapa saat, situs akan langsung menampilkan hasil pencarian data KPM bansos dan pastikan status sudah aktif untuk menerima pencairan saldo bansos.

Berita Terkait

News Update