Simak! 4 Bansos Pemerintah Cair Juni 2024, Cek Juga Syarat Sebagai Penerima

Selasa 18 Jun 2024, 05:33 WIB
Setidaknya terdapat 4 bansos yang akan cair serentak pada Juni 2024. (Foto: Freepik)

Setidaknya terdapat 4 bansos yang akan cair serentak pada Juni 2024. (Foto: Freepik)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Terdapat setidaknya 4 bantuan sosial dari pemerintah yang akan cair pada Juni 2024.

Saat ini, pemerintah masih dalam proses penyaluran bantuan sosial untuk masyarakat Indonesia yang kurang mampu.

Program ini ditujukan untuk membantu memenuhi kebutuhan dasar para Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Syarat sebagai KPM Bansos 2024:

Adapun persyaratan yang harus dimiliki dan dipenuhi oleh masyarakat kurang mampu untuk menjadi KPM bansos pemerintah.

Berikut persyaratan sebagai KPM bansos 2024, antara lain?

  • Warga Negara Indonesia (WNI)
  • Memiliki Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk (NIK) yang masih berlaku.
  • Masuk ke kategori masyarakat miskin.
  • Bukan sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN), Polri atau Tentara Nasional Indonesia (TNI).
  • Terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos.

Bansos akan disalurkan pemerintah ke masyarakat kurang mampu sebagai KPM yang sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Setiap bulannya, bansos akan disaluran untuk KPM sesuai dengan kategori dan bansos yang telah terdaftar.

Apabial telah memenuhi persyaratan diatas, Anda tinggal mendaftar bansos di laman resmi Kemensos atau aplikasi perangkat Cekbansos Kemennsos.

Bansos Pemerintah Cair Juni 2024

Ada banyak bansos dari pemerintah yang akan cair serempak pada Juni 2024 untuk membantu KPM dari beban ekonomi. Mulai dari PKH hingga Anak sekolah.

Berita Terkait
News Update