1. Ibu hamil atau baru melahirkan mendapatkan bantuan sebesar Rp750.000 setiap tahap atau total Rp3 juta per tahun.
2. Anak balita menerima bantuan sebesar Rp750.000 setiap tahap atau total Rp3 juta per tahun.
3. Lansia menerima bantuan sebesar Rp600.000 setiap tahap atau total Rp2,4 juta per tahun.
4. Penyandang disabilitas mendapatkan bantuan sebesar Rp600.000 setiap tahap atau total Rp2,4 juta per tahun.
5. Anak yang bersekolah di tingkat SD mendapat bantuan sebesar Rp225.000 setiap tahap atau total Rp900 juta per tahun.
6. Anak yang bersekolah di tingkat SMP menerima bantuan sebesar Rp375.000 setiap tahap atau total Rp1,5 juta per tahun.
7. Anak yang bersekolah di tingkat SMA mendapatkan bantuan sebesar Rp500.000 setiap tahap atau total Rp2 juta per tahun.
3 Cara Cairkan Dana Bansos PKH:
1. Bank Himbara (Mandiri, BNI, BRI)
Langkah-langkah:
- Kunjungi ATM Bank Himbara terdekat
- Masukkan kartu KKS dan PIN anda
- Pilih menu "Tarik Tunai"
- Masukkan jumlah dana yang ingin diambil
- Ikuti petunjuk pada layar untuk menyelesaikan transaksi
Baca Juga:
2. Kantor Pos