Namun bagi kamu yang sudah memiliki akun Prakerja dan sudah mencoba daftar gelombang tapi gagal, tak usah berkecil hati karena kamu bisa daftar lagi di gelombang 70.
Perhatikan beberapa hal berikut ini agar kamu bisa lolos jadi peserta Prakerja:
- Teliti saat input data diri;
- NIK KTP sudah terverifikasi Disdukcapil;
- Penuhi persyaratan dan ketentuan;
- Email dan nomor HP aktif;
- Nomor HP sesuai dengan dompet elektronik;
- Cek jaringan internet;
- Jawab tes minat bakat dengan teliti;
- Jaga kondisi badan tetap fit.
Kamu pasti lolos Prakerja jika mengikuti tips di atas. Jika sudah lolos, tinggal ikuti pelatihan dan tunggu proses pencairan saldo dana gratis Rp700.000 masuk ke dompet elektronik kamu.
Sekian pembahasan tentang klaim saldo dana gratis dari pemerintah via program Kartu Prakerja 2024. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Dapatkan berita pilihan editor dan informasi menarik lainnya di saluran WhatsApp resmi Poskota.co.id. GABUNG DI SINI